MENJELANG MALAM
Izinkan aku pergi dari sini…
Dari dunia hampa penuh rekayasa ini…
Dari dunia hampa penuh rekayasa ini…
Hanya sesaat saja..
Sekedar menghindar darinya..
Aku tak tau apa esok akan kembali..
Tapi muda-mudahan masih ada hari menyenangkan esok pagii..
Selamat tinggal kawan..
Sampai jumpa entah kapan..
Medan, 21 februari 2010
By : bangsur_on7